Doa Keselamatan Untuk Anak – Semua norang tua pastinya inginkan anaknya agar selamat dari godaan setan, ujian kehidupan serta marabahaya lainnya. Maka tak heran jika kebanyakan orang tua selalu mendoakaan anak-anaknya selamat dunia akhirat dan berharap jika kelak anaknya menjadi penyelemat di akhirat nanti. Untuk itu kita sebagai orang tua wajib untuk mendidik anak supaya menjadi anak sholeh dan sholeha.
Sebelum anak terlahir didunia, oarang tua sudah membacakan doa ketika hamil dan setelah lahir di dunia akan di doakan agar diberikan keselamatan. Adapun bacaan doa keselmatan untuk anak yang dapat kalian bacakan setiap harinya. Dimana lafal doa tersebut dapat kalian bacakan ketika sebelum menjalankan sholat shubuh dan doa tersebut bisa kalian bacakan untuk doa keselamatan anak dan cucu.
Sebagai orang tua memang sudah sewajibnya untuk mendoakan agar selamat dunia akhirat, selain itu juga berdoa agar hidupnya selalu bahagia, diberikan rezeki melimpah dan diberi jodoh terbaik. Hal tersebut memang sudah menjadi doa wajib, karena kelak nantinya anak-anaklah yang akan menguru kita setelah tua nanti dan setelah di alam kubur hanya doa anaklah yang dapat membantu.
Adapun bacaan doa yang dapat kalian bacakan, sedangkan untuk kalian semua tidak hafal akan doanya, pada kesempatan sangat baik ini kami akan informasikan kepada kalian semuanya dari arab, latin dan artrinya dibawah ini.
Doa Keselamatan Untuk Anak Arab, Latin & Artinya
Namanya juga menjalankan kehidupan sehari-hari, pastinya akan ada rintangan, cobaan dalam kehidupan. Dari itulah peran orang tua, agar kelak nantinya anak akan melakukan apa yang di ajarkan oleh orang tua. Tentunya usaha harus disertai dengan ikhtiar dan doa.
Bacaan Doa Keselamatan Untuk Anak
Allahumma bi hurmatin nabiyyi, wal hasan, wa akhih, wa ummih, wa abih, wa najjini minal ghammil lazi fih, ya hayyu, ya qayyumu, ya dzal jalali wal ikram. Wa as’aluka an tuhyiya qalbi bu nuri ma’rifatika abadan, abdan. Ya rasulluah, ya allah (3x), bi rahmatika ya arhamar rahimin, walhamdulillajo rabil’alamin.
Artinya : Ya Allah, demi kehormatan Nabi Muhammad SAW, Hasan, saudaranya, ibunya, dan bapaknya, selamakanlah aku dari kebingungan yang ada di dalamnya. Wahai Zat yang hidup, wahai Zat yang maha tegak, wahai Zat yang maha besar dan mulia, aku memohon kepada-Mu agar menghidupkan hatiku dengan cahaya makrifat-Mu selamanya, wahai Rasulullah, ya Allah (3 kali), dengan rahmat-Mu, wahai Zat yang maha pengasih. Segala puji bagi Allah, Tuhan sekalian alam,
Sebagaiman telah sampaikan, pada lafal doa keselamatan untuk anak dapat dibacakan sebelum kalian semua melaksanakan sholat shubuh. Mungkin cukup sekiang yang bisa kami sampaikan kepada kalian semua, semoga ilmu yang kami sampaikan kepada anda semua dapat menambah ilmu anda semuanya.